Cara membuat tabel otomatis di excel

Selamat datang dan berjumpa kembali pada blog yang sederhana ini, pada kesempatan yang baik ini admin akan berbagi artikel yaitu Cara membuat tabel otomatis di excel semoga dengan artikel dan pembahasan kali ini bisa membantu menyelesaikan masalah bapak dan ibu guru terkait judul di atas.


Langkah Ke - 1
Blok atau select dulu semua cell yang ingin di buatkan tabel. untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini.

Cara membuat tabel otomatis di excel

Langkah Ke - 2
Klik tab Home =>Conditional Formating => New Rule ,untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini.

Langkah Ke - 3
Pada Jendela New Formatting Rule Pilih
  1. Use a Formula to determine which cells to format
  2. Pada Format values where this formula is true: masukkan rumus =$A2<>""  "hilangkan tanda $ antara A2".
  3. Filih Format
  4. OK

Langkah Ke - 4
pada langkah ke 3 tadi setelah tekan format muncul jendela seperti di bawah, selanjutnya pilih Border => Outline => OK


Langkah Ke - 5
pada langkah ini, pengetesan apakah foramting sudah bisa atau benar. silahkan masukkan nomor pda kolom nomor, jika benara langkahnya maka tabel otomatis akan terbuat sendiri.

Untuk lebih jelas cara membuatnya tonton video di bawah ini:



Demikian artikel kali ini Cara membuat tabel otomatis di excel. semoga bermanfaat untuk kita semuanya, jika artikel ini sedikit bermanfaat untuk bapak dan ibu guru silahkan share artikel ini sebanyak - banyak nya supaya lebih bermanfaat untuk kita semunya..

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara membuat tabel otomatis di excel"

Posting Komentar